Lirik Qasidah Anakku - Nasida Ria

Kita tahu bahwa group Nasida Ria ini sempat berjaya di tahun 90-an. Lagu-lagu qasidah yang dinyanyikan memang sangat menyentuh dan sebagian besar menceritakan apa yang sedang terjadi pada masa itu, salah satu contohnya pada lagu qasidah berjudul Dimana-mana Dosa.

Nah, kalau lagu yang judulnya "Anakku" ini merupakan wejangan dari orang tua kepada anaaknya. Mereka memberikan gambaran betapa dunia sudah tak sama lagi, oleh karenanya anak itu harus banyak belajar untuk bisa menjalani hidup dizaman sekarang.

Termasuk belajar Agama yang dalam untuk mencari keselamatan dunia dan akhiratnya. Berikut lirik lagu qasidah "Anakku" - Nasida Ria :

Anak ku... anakku....anakku
Dunia yang akan kau alami
Tak sama....tak sama...tak sama,
Dengan dunia yang ku alami

Makin berliku-liku
Liku-liku cari sekolah
Liku-liku cari nafkah

Namun jangan berkecil hati
Jadilah manusia sakti
Cerdas ...tabah.... kreatif
Dengar...dengar....dengar
Dengar kanlah nasehatku

Anak ku... anakku....anakku
Tak sama...tak sama...tak sama....
Dunia yang akan kau alami
Dengan dunia yang ku alami

Namun jangan berkecil hati
Jadilah manusia sakti
Cerdas ...tabah.... kreatif
Dengar...dengar....dengar
Dengar kanlah nasehatku

Rajinlah belajar
Agar jadi cerdas
Giatlah berlatih
Agar jadi terampil
Tekunlah menabung
Demi masa depan
Ikhlas beribadah
Agar jadi sholeh

Manusia yang sakti... siap menghadapi
Tantangan zamannya... walau berbahaya

Namun jangan berkecil hati
Jadilah manusia sakti
Cerdas.......... tabah...... kreatif....
Dengar..dengar..dengar
Dengarkan lah nasehatku

Posting Komentar untuk "Lirik Qasidah Anakku - Nasida Ria"

close